- Forum Kades Buka Bersama Bupati & Sekda Banyuasin
- Jembatan Ranbay Taker Digarap Tahun Ini
- Asta Sapa Warga Bukit Kecamatan Betung
- Dukung Penuh Indomaret dan SGM Dalam Pemenuhan Gizi Anak
- Pemkab Banyuasin Mulai Jalankan Program MBG
- Bupati & Wabup Banyuasin Lepas Ribuan Ikan
- Netta Indian Turun Kepasar Sukamoro
- Kompak Gubernur Sumsel dan Bupati Banyuasin Berbuka Bareng Masyarakat
- Pemkab Banyuasin Fasilitasi Penyelesaian Ganti Rugi Lahan Tol Kapal Betung
- Kapal Leanpuri Kembali Beroperasi Permudah Akses Penyebrangan Masyarakat
Kerja Keras Banyuasin Termasuk Rata-rata Terendah Inflasi Secara Nasional
Upaya kerja gotong royong pemkab banyuasin dalam tekan laju inflasi

Keterangan Gambar : Saat rapat bersama pengendalian inflasi daerah
Banyuasin, Kirkanews - Dalam rangka pengendalian penanganan inflasi daerah 2023. Kementerian dalam Negeri (Kemendagri) RI, kembali menyelenggarakan rapat koordinasi (Rakor) pengendalian inflasi daerah secara virtual melalui zoom meeting.
Rakor yang di laksanakan secara virtual ini dipimpin langsung oleh Inspektur Jenderal Kemendagri yang diikuti oleh Pemerintah Kabupaten Banyuasin dalam hal ini, Penjabat Bupati Banyuasin H. Hani Syopiar Rustam, SH, Unsur Forkopimda, Staf ahli Bupati, asisten, dan Kepala OPD Senin (15/1/2024).
Seusai mengikuti zoom meeting, Pj Bupati Banyuasin H. Hani S Rustam SH mengintruksikan kepada dinas-dinas tetkait agar melakukan Koordinasi Bapeda untuk evaluasi kinerja, guna penyusunan rancangan kerja.
Baca Lainnya :
- KPUD Banyuasin dan Pj Bupati Rapat Bersama Terkait Pemantapan Pemilu0
- Hani Pastikan Pengerjaan Aliran Sungai Bomb Sesuai Rencana0
- testproject IT Project by MightyWeb0
- Cara Repsol Honda Jaga Kepercayaan Diri Marquez0
- Kalahkan Federer, Djokovic Juara Wimbledon0
"Alhamdulillah berkat Kerja keras di 2023, Banyuasin termasuk rata-rata terendah inflasi hanya 2.61," ujarnya.
Dirinya juga meminta agar senantiasa mengecek disparitas harga daerah, sehingga harga tetap bisa stabil. Lanjutnya, agar melakukan koordinasi dengan menegaskan kembali melakukan gertas tahun 2024, dengan fokus pada jagung, bawang, hingga cabai.
"Selain itu, segera laporkan Bantuan beras, mendata jumlah penerima dan distribusinya tahun 2023. Dan tak lupa kita harus Berinovasi dengan menyiapkan tempat khusus terkait pengendalian inflasi, seperti Pemprov maupun daerah lain yang sudah memiliki inovasi," ucapnya.
Masih kata Hani, dirinya meminta agar mulai merealisasikan kerjasama dengan daerah lain dengan langkah yang progresive, terkait kerja sama di bidang penekanan inflasi.(am)
